Minggu, 21 Desember 2014

Jatuh Cinta

Bahagia ini terjadi
Saat ku bisa jalan berdua denganmu
Meski kau bukan milikku tapi terasa kau ada untukku
Bahagia ini tercipta karenamu
Takkan pernah ku bermimpi untuk bisa bersamamu

Indahnya...
Tak pernah ku menyangka sebelumnya
Bersamamu ku merasa tenang

Akankah terulang kembali roman seperti ini
Rasanya aku telah jatuh cinta
ya aku telah jatuh cinta
cinta yang tak pernah ku mengerti awal dan akhirnya..

0 komentar: